Pantai Gunung Payung Bali Wisata Indah dan Mempesona

Pantai Gunung Payung Bali Wisata Indah dan Mempesona
Pantai Gunung Payung Bali Wisata Indah dan Mempesona

Bali merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang menyimpan begitu banyak keindahan alam. Saking indahnya hingga wisatawan menobatkan Pulau Bali sebagai surga dunia. Pulau Bali memiliki keindahan pantai dan laut yang terjaga dengan baik. Keindahan wisata Bali bahkan terkenal hingga manca negara.

Liburan Kamu ke Bali akan semakin seru jika Kamu mendapatkan promo harga tiket pesawat. Melalui aplikasi online travel agent kamu bisa mendapatkan harga tiket pesawat promo Lion Air. Mendapatkan harga tiket pesawat murah tentu membuat biaya akomodasi akan terasa lebih ringan.
Salah satu tempat wisata di Bali yang belum banyak diketahui wisatawan adalah Pantai Gunung Payung. Pantai Gunung Payung berlokasi di Desa Kutuh, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, atau lebih tepatnya berada di sebelah timur P kamuwa Kutuh Bali. Memakan waktu 4,5 km jika kamu berangkat dari Pantai P kamuwa dengan waktu yang dibutuhkan sekitar 20 menit.

Pantai Gunung Payung memiliki panorama yang sangat indah.Pantai ini merupakan surga tersembunyi bagi para travelers. Pantai ini masih sangat sepi dan jarang dikunjungi oleh wisatawan, sebab banyak wisatawan yang belum mengetahui keberadaan pantai ini.

Aktivitas yang bisa kamu lakukan di tempat ini adalah berenang, air laut yang jernih akan membuat mu betah bermain air lama-lama di pantai ini. Tapi, kamu harus tetap berhati-hati terhadap ombak dan arus bawah laut yang terkadang datang tiba-tiba.

Tidak jauh dari lokasi pantai, kamu akan melihat sebuah Pura yang bernama Gunung Payung. Jalan menuju pantai sudah diperbaiki, sehingga kamu bisa menuju tempat ini dengan menggunakan mobil atau sepeda motor. Suasana Pantai Payung masih sangat alami, pasirnya sangat lembut, sehingga tanpa menggunakan alas kaki kamu bisa dengan bebas berjalan diatas pasir tanpa takut kaki lecet.
Wisatawan yang datang kepantai ini dapat menikmati semilir angin di sekitar pantai. Wisatawan juga bisa berenang di sekitar pantai atau bermain pasir. Air di Pantai Gunung Payung sangat jernih. Dari jarak beberapa mil, batu karang bisa dilihat dengan mata telanjang.

Bagi Kamu yang ingin menghabiskan malam di pantai yang indah ini bisa mendirikan tenda di pinggir pantai. Pastikan perbekalan mu cukup sebab tak ada pedagang yang berjualan di pantai ini. Namun, jika tak ingin bermalam dipantai, kamu bisa memilih menginap di hotel yang dekat dengan Pantai Gunung Payung. Kamu bisa memilih Hotel Aromas Bali sebagai salah satu pilihannya dengan melakukan pemenasan kamar hotel melalui Reservasi.com.

Liburan yang terencana dengan matang membuat perasaan lebih tenang. Berbagai perencanaan memang perlu disiapkan, mulai dari barang bawaan hingga akomodasi menuju lokasi wisata.Tentunya berburu tiket pesawat dengan harga terbaik juga masuk dalam persiapan liburanmu. Kamu bisa mendapatkan harga tiket pesawat promo Lion Air dengan tujuan Bali secara online di situs pilihanmu.

Gunung Payung tidak hanya menyuguhkan panorama pantai yang berpasir putih, pantai ini dikelilingi tebing-tebing yang tinggi sehingga sangat cocok untuk kamu yang ingin menyepi, menenangkan diri dari hiruk-pikuk keramaian kota. Suasana yang sepi membuat pantai ini terasa milik sendiri.
Tempat ini juga sangat cocok bagi pecinta fotografi. Banyak titik yang bisa kamu abadikan dengan kamera. Kamu bisa mengajak pasangan mu ketika berlibur ketempat ini, sebab menyaksikan pemandangan alam Gunung Payung akan memberikan pengalaman yang mengasyikkan jika ditemani orang tersayang.

Lokasinya yang berada di kaki bukit membuatmu harus melakukan perjuangan ekstra untuks ampai di Gunung Payung ini. Jika Kamu menggunakan kendaraan mobil maupun sepeda motor kamu tidak bisa langsung menuju pantainya. Dari tempat parkir kendaraan Kamu harusberjalan kaki melewati jalan setapak, kemudian menuruni anak tangga sekitar 200 anak tangga.Menuruni anak tangga membutuhkan waktu sekitar 7-10 menit. Rasa lelah akan terbayar saat kamu melihat pemandangan di Pantai Gunung Payung.

Memilih maskapai terbaik untuk berlibur merupakan hal yang penting dilakukan. Biasanya orang akan mencari maskapai dengan harga murah namun memberikan banyak kenyamanan. Kamu bisa memilih Lion Air sebagai maskapai yang akanm engantarkan Kamu menuju Bali. Segera pesan tiket jauh-jauh hari agar kamu mendapatkan harga tiket pesawat promo Lion Air dengan harga murah.

Gunung Payung merupakan tempat yang masih jarang dikunjungi oleh wisatawan, belum ada fasilitas kamar mandi di lokasi. Petugas kebersihan juga belum ada sehingga kamu harus menjaga kebersihan ketika berada di tempat ini. Tiket untuk masuk kawasan Gunung Payung adalahRp 4000 per orang, biaya parkir untuk roda duaRp 2000 dan untuk mobil Rp 5000.

Saat berlibur kePantai Gunung Payung kamu juga bisa memesan Hotel Aromas Bali sebagai tempat bermalam. Hotel ini terletak sangat strategis, dekat dengan tempat wisata di Kuta dan menawarkan harga terjangkau. Hotel ini beralamat di daerah Kuta, Jalan Raya Legian, No. 191 Bali. Kamu akan menemukan berbagai fasilitas seperti swimming pool, coffe shop, sky dinning resto, meeting room, fitness centre, jogging track dan minimart.

Siap berlibur dengan orang tersayang? Segera rencanakan liburanmu selanjutnya untuk datang ke pantaiindah satui ni.

Advertisement