Internet ini membuat persaingan harga kebangetan, yang bermodal besar mempermainkan harga pasaran, memenangkan harga kompetisi termurah.
Strategi harga murah menjadi teknik pemasaran masih digunakan sekarang ini, karena harga murah menjadi sebuah kekuatan daya tarik yang mampu mendongkrak penjualan sekaligus mempromosikan menjadi terkenal nama produk toko ataupun perusahaannya.
Strategi ini juga dilakukan oleh perusahaan marketplace besar seperti misalnya shopee, dengan diberi nama "shopee murah lebay"
Kali ini saya temui ada produk tisu nice, harganya dibawah harga pasaran, mungkin sedang masa promosi sehingga harganya murah, ditoko saya jual 9 ribu ternyata ini ada harga Rp. 5.395.
Harga mungkin sewaktu-waktu berubah-rubah ya, saat admin membuat postingan ini harga masih 5ribuan
Untuk ordernya dapatkan tisu nice dibawah ini.
1. Buka halaman www.lapakdigital.web.id
2. dihalaman tersebut lihat daftarnya list nomor 8 (delapan) lalu klik linknya
3. Setelah klik link akan diarahkan via shopee, order tisu nice via shopee
Mungkin harga tersebut bagi yang beli jumlah partai di Distributor Tissue Nice, tapi apa yang saya rekomendasikan beli satuan harga tetap mendapatkan harga Rp. 4.395
Tisu ini cocok untuk anda pengusaha toko sembako, warung makan untuk kebutuhan tisunya beli via online caranya seperti yang sudah disebutkan diatas.
Bagus juga untuk rumahan, beli satuan dilayani dan mendapatkan harga selisih lebih hemat.
Baca juga : Tempat Pemesanan Gantungan Kunci Custom di Pemalang